Jakarta,reformasinews.com- Menyambut semangat untuk mengawali lembaran baru di 2026, INFORMA, inspirasi furnitur dan gaya hidup terlengkap untuk hunian dan bisnis di bawah PT Home Center Indonesia, resmi meluncurkan program Upgrade Nyamanmu mulai dari INFORMA.
Program yang berlangsung hingga 3 Februari 2026 ini, menjadi
momen yang pas bagi Sobat INFORMA untuk menghadirkan suasana rumah yang nyaman dan penuh kehangatan untuk menikmati waktu bersama keluarga untuk mempersiapkan
resolusi tahun baru.
Bertha Hapsari, Vice President of Marketing Communication INFORMA
mengungkapkan, “Awal tahun menjadi momen yang tepat untuk kembali menata rumah dan menciptakan suasana baru yang lebih nyaman.
Setelah melewati berbagai kebersamaan,
hunian yang tertata rapi dan fungsional menjadi ruang ideal untuk beristirahat, berkumpul, sekaligus memulai hari-hari ke depan dengan energi positif.
Melalui beragam furnitur dan aksesori INFORMA, kami ingin membantu Sobat INFORMA menghadirkan rumah yang
tidak hanya nyaman menjadi tempat berkumpul, tetapi juga ruang istirahat yang berkualitas, tertata rapi, dan estetik untuk menyambut momen-momen bermakna.”
Upgrade Nyamanmu, Kumpul Makin Seru Nikmati waktu berkualitas bersama keluarga dan orang terdekat di ruang keluarga. Aktivitas seperti film maraton bersama kerap menjadi pilihan untuk menghadirkan suasananya hangat dan menyenangkan.
Faye TV Stand dengan desain elegan dan ruang penyimpanan yang luas membantu menjaga koleksi film, pernak-pernik, serta camilan keluarga tet
tertata rapi dan mudah dijangkau selama menikmati waktu menonton. Dipadukan dengan Sofa Neo Aryana berwarna netral dengan bantalan empuk, ruang keluarga pun terasa
semakin nyaman sekaligus mendukung karya pengrajin lokal, sehingga momen
kebersamaan dapat dinikmati dengan lebih rileks dan berkesan.
Upgrade Kenyamanan Ruang Makan untuk Momen Bersantap yang Lebih Praktis Di meja makan kebersamaan terjalin secara alami, dari obrolan ringan hingga tawa yang mengalir. INFORMA menghadirkan koleksi set meja dan kursi makan yang memadukan kenyamanan sekaligus praktis, menciptakan ruang hangat untuk menikmati setiap momen
bersantap.
Pilona Kitchen Island hadir dengan rangka kokoh dan meja tarik yang fleksibe Meja ini dapat diperluas saat menjamu tamu atau digunakan sebagai area tambahan untuk menyiapkan hidangan, lalu didorong kembali ketika tidak digunakan untuk menjaga
ruangan tetap terasa luas dan nyaman.
Dengan fungsi yang praktis dan multifungsi, Pilona menjadi partner ideal untuk menikmati momen bersantap bersama yang penuh cerita.
Upgrade Nyamanmu untuk Mendukung Aktivitas Belajar dan Bekerja
Memasuki tahun baru, kenyamanan ruang belajar dan bekerja menjadi faktor penting untuk mendukung fokus dan produktivitas.
Uriko Gaming Chair hadir dengan desain ergonomis, sandaran, dan dudukan yang dapat diayun, serta tinggi yang bisa disesuaikan, untuk mendukung aktivitas gaming, belajar, maupun bekerja.
Dilengkapi fitur swivel dan til
rangka yang kuat, serta bantalan empuk, Uriko menghadirkan kenyamanan sekaligus tampilan stylish yang membantu menjaga mood tetap positif dan siap menemani target resolusi di tahun yang baru Khusus bagi member INFORMA Rewards dan pengguna kartu Mandiri, nikmati berbagai penawaran Beli 1 Gratis 1 untuk koleksi pilihan yang memadukan fungsi dan estetika di
rumah.
Salah satunya adalah Storage Table Leta, meja dengan desain fungsional yang
dilengkapi ruang penyimpanan unik untuk menjaga barang-barang tetap rapi. Dengan tampilan modern, Storage Table Leta menjadi solusi praktis untuk melengkapi ruang keluarga, cocok digunakan saat menikmati camilan hingga bermain board game bersama
keluarga, menjadikan momen kebersamaan di akhir tahun terasa semakin seru dan hangat.
Manfaatkan juga program Belanja Gratis Pakai Poin INFORMA Rewards untuk
mendapatkan produk favorit dengan harga lebih terjangkau. Tambah keuntungan dengan gratis kirim dan pasang khusus member, serta cicilan 0% hingga 24 bulan yang berlaku
selama periode program ini.
Bagi yang belum bergabung menjadi Member INFORMA Rewards, nikmati berbagai keuntungan spesial dengan daftar sekarang melalui link:
bit.ly/REGISTRASIINFORMA dan melalui INFORMA Mobile App. INFORMA juga memberi kemudahan bagi Sobat INFORMA untuk mengakses produk dengan praktis & kapan saja
melalui website informa.co.id, Mobile App INFORMA atau di ruparupa selaku platform omnichannel Kawan Lama Group. Layanan pelanggan 24 jam juga dihadirkan melalui.(rr)


